Jika Anda sudah memiliki pendapatan melalui AdSense, sebagai publisher juga bisa memanfaatkan alternatif lainnya agar AdSense bisa memberikan bayaran yang lebih cukup. Pada Google AdSense biasanya publisher harus menentukan niche agar bisa mengetahui CPC. Selain itu, bisa juga memanfaatkan short URL yang terbukti membayar.
Baca juga : mengenal kelebihan dan kekurangan whatsapp
Short URL yang seringkali muncul biasanya terlalu panjang dan kurang praktis. Oleh karena itu, Anda bisa memperpendek link tersebut dengan menggunakan daftar short URL. Cara kerjanya cukup simple dan ternyata dengan cara ini Anda juga bisa mendapatkan komisi jika ada yang views atau klik link tersebut.
Rekomendasi Short URL yang Terbukti Membayar
Menggunakan short URL bisa menjadi alternatif lain untuk mendapatkan penghasilan tambahan dan biasanya lebih cocok bagi yang memiliki niche blog download. Berikut ini beberapa daftar yang bisa Anda gunakan dan terbukti membayar mahal para publisher, di antaranya:
1. Safelinku
Short link juga bisa dibuat melalui layanan yang diluncurkan oleh HitsAdsMedia ini. Safelinku sudah ada sejak tahun 2016 dan sangat mudah untuk menggunakannya karena tersedia opsi fitur untuk menghilangkan iklan Popunder dan menghapus captcha.
Selain itu, situs safelinku juga terbukti memberi komisi yang cukup tinggi dan mudah dicairkan dengan menggunakan metode pembayaran lokal sekalipun. Anda akan mendapatkan payout rates untuk 1.000 views sebesar $3.20, bonus referral 10%, dan minimum withdraw $4.20.
Metode pembayaran bisa dilakukan melalui platform seperti Gopay, OVO, transfer bank, Dana, pulsa, serta PayPal. Anda bisa mengaksesnya melalui situs link https://safelinku.com/
2. Snacklink Id
Rekomendasi short url membayar selanjutnya yaitu snacklink.id, situs ini menawarkan CPM berbagai negara mulai dari $2 untuk 1000 view valid. Kelebihan dari snacklink ini adalah memiliki perhitungan 5 view valid untuk 1 ip, ini yang membedakan dengan beragam shortlink lainnya yang biasanya memiliki aturan 1 view saja untuk 1 ip.
Kemudian, snacklink menyediakan fitur referral hingga 20% dengan mengajak teman Anda bergabung ke shortlink snacklink. Selain itu, shortlink ini juga memiliki banyak opsi pembayaran mulai dari transfer bank, ovo, dana dan gopay. Jadi tunggu apalagi, daftar sekarang juga di link https://snacklink.id/
3. Adpaylink
Situs Adpaylink merupakan situs pemendek URL yang memberikan bayaran cukup tinggi kepada membernya dibandingkan dengan situs lainnya. Rate CPM visitornya saja cukup tinggi yakni kisaran $4.00 dan sudah tersedia halaman support jika ada masalah yang dialami member.
Baca juga : rekomendasi aplikasi penghasil saldo dana terbaru
Anda akan mendapatkan bonus referral 10%, payout rates untuk 1000 views sebesar $4.00 di Indonesia dan $10 di Amerika Serikat, serta minimum withdraw $5.00. Metode pembayaran yang bisa digunakan adalah Perfect Money, PayPal, serta transfer bank. Anda bisa langsung mengaksesnya melalui https://adpaylink.com/
4. Safelink Id
Sekilas situs ini mirip namanya dengan penyedia layanan pemendek URL sebelumnya, namun ternyata keduanya berbeda. Baik dari segi link situs serta bonus yang diberikan kepada member. Sistem pada situs ini memang terbilang sedikit rumit jika dibandingkan dengan Safelinku, namun tawaran CPM-nya cukup tinggi.
Anda akan mendapatkan payout rates untuk 1.000 views sebesar $3.20 di Indonesia, bonus referral 20%, dan minimum withdraw $3.00. Pembayaran hanya bisa dilakukan melalui PayPal dan Anda bisa mengakses linknya melalui https://safelink.id/
5. Adsafelink
Situs ini lebih diperuntukkan secara khusus untuk pengguna dari Indonesia dan hanya menggunakan payout rates dengan nominal rupiah sebagai mata uang negara ini. HitsAdsMedia adalah pemilik dari URL shortener Adsafelink sama seperti Safelinku. Nilai CPM yang didapatkan cukup tinggi.
Bahkan di beberapa negara, Adsafelink juga termasuk memiliki payout rates yang tinggi. Anda bisa melakukan penarikan minimum untuk transfer bank sebesar Rp50.000,00. PO untuk 1.000 views yang akan didapatkan sebesar Rp82.000,00, bonus referral 15%, dan minimum withdraw Rp50.000.
Untuk metode pembayarannya sendiri bisa dilakukan melalui Gopay, OVO, pulsa, dan transfer bank. Anda bisa langsung mengaksesnya melalui https://adsafelink.com/.
6. Youshort Me
Payout rates yang bisa didapatkan melalui situs ini untuk 1.000 views bisa mencapai $20.00. Namun, untuk nominal di Indonesia cukup kecil yakni hanya $8.00. Selain itu, situs YouShort.me juga mendukung untuk metode penarikan melalui Bitcoin.
Baca juga : perbedaan digital marketing dan tradisional marketing
Bonus referal yang bisa didapatkan adalah sebesar 20% dan minimum withdraw sebesar $5.00 melalui pulsa serta $10.00 melalui transfer bank. Anda bisa melakukan metode pembayaran melalui pulsa, transfer bank, dan Bitcoin. Kunjungi situsnya secara langsung melalui https://youshort.me/.
7. Shorte St
Situs ini termasuk dalam salah satu jajaran URL shortener terbaik. Shorte.st berasal dari Polandia dan memiliki beragam fitur tools menarik untuk membantu mempermudah penggunaannya. Payout rates yang akan didapatkan adalah sebesar $1.17 di Indonesia dan $14.04 di Amerika Serikat.
Member juga akan mendapatkan bonus referal sebesar 20% dan minimum withdraw $5.00. Metode pembayaran yang bisa digunakan adalah Payoneer, PayPal, dan WebMoney. Anda bisa mengakses linknya melalui https://shorte.st/.
8. Shrtfly
Situs Shrtfly yang digunakan untuk memendekkan link URL ini memang terbilang cukup baru. Namun, payout rate yang dipasang cukup tinggi hingga $14 tergantung dari mana Anda mengaksesnya. Untuk di Indonesia sendiri sebesar $2, sedangkan di Amerika Serikat $8.00.
Bonus referal yang akan didapatkan adalah sebesar 30% dengan minimum withdraw %5.00. Anda bisa menggunakan metode pembayaran seperti Paytm, PayPal, Payza, Bitcoin, UPI, dan lainnya. Situsnya adalah https://shrtfly.com/.
Penutup
Dari berbagai situs short URL yang terbukti membayar di atas, Anda bisa memilih payout rates dan bonus referral paling tinggi.
Baca juga : tips cara mengatasi transfer ovo gagal
Namun, pastikan juga Anda sudah memiliki metode pembayaran yang dibutuhkan agar dapat melakukan pencairan. Semoga bermanfaat, see you next article.
Wow, that’s what I was searching for, what a data! existing here at this webpage, thanks admin of this site.
Hi to every one, the contents existing at this site are genuinely awesome for people knowledge, well, keep up the good work fellows.
I always spent my half an hour to read this webpage’s content every day along with a cup of coffee.
shorte.st lama banget kelarnya. Saya sudah bertahun-tahun belum mencapai batas minimum pencairan.
This really answered my problem, thank you!
Saved as a favorite, I like your website!
Artikel yang sangat bagus!