Nur Alam Hobi bergelut di bidang teknologi, digital marketing dan seo spesialist. CEO di agency digital Surabaya Masdzikry.com, lets work together.

8 Rekomendasi Aplikasi Antivirus Android Masa Kini

2 min read

Rekomendasi Aplikasi Antivirus Android

Android mempunyai resiko yang besar terkena virus, apalagi jika sering mengakses beberapa situs yang tidak terpercaya. Meskipun begitu, Anda tak perlu khawatir lagi karena ada beberapa aplikasi antivirus Android yang bisa mengatasi berbagai virus.

Baca juga : metode cara membuat link whatsapp di Android

Pasalnya jika Android tidak segera dipasang aplikasi antivirus, kemungkinan akan mengakibatkan kerusakan. Bahkan, beberapa data penting bisa hilang. Maka dari itu, adabeberapa rekomendasi aplikasi antivirus yang bisa Anda gunakan.

Rekomendasi Aplikasi Antivirus Android

Seperti yang telah dijelaskan sebelumnya jika ada beberapa rekomendasi aplikasi antivirus untuk HP Android yang dapat digunakan. Bahkan, beberapa aplikasi tersebut dapat digunakan secara gratis. Jadi, ketahui penjelasan beberapa aplikasi berikut ini.

1. Antivirus Free

Rekomendasi aplikasi antivirus android sama yaitu Antivirus Free. Menggunakan aplikasi ini, setiap harinya anda dapat melakukan scanning virus. Tentunya mendownload aplikasi ini tidak akan menyisakan satu virus sekalipun. Selain itu, aplikasi ini juga memiliki beberapa kelebihan.

Diantaranya mempunyai ukuran file yang cukup ringan, dapat digunakan untuk membersihkan sampah, membuat kinerja HP lebih optimal dan mudah dalam penggunaannya. Apalagi dengan ukurannya yang ringan sehingga tidak akan membuat performa HP lemot.

2. McAfee Mobile Security

Adapun rekomendasi aplikasi anti-virus yang selanjutnya yaitu McAfee Mobile Security. Aplikasi yang cukup populer ini hadir dengan berbagai fitur unggulan yang dapat memudahkan penggunanya untuk menghapus berbagai virus, karena menyediakan perlindungan Malware.

Baca juga : rekomendasi game perang offline android terbaik

McAfee juga menyediakan beberapa fitur yang sangat berguna seperti pelacak penggunaan aplikasi, anti-theft, WiFi scanner dan lainnya. Bahkan, tersedia juga aplikasi dengan versi

3. 360 Security

Rekomendasi aplikasi antivirus Android yang selanjutnya yaitu 360 Security. Menjadi salah satu aplikasi yang cukup populer saat ini, 360 Security dapat melindungi HP dari berbagai jenis virus serta menjamin keamanannya.

Belum lagi aplikasi ini tersedia juga beberapa fitur yang sangat berguna untuk menjaga keamanan HP seperti speed booster dan cleaner lacking.

Sesuai dengan namanya, kedua aplikasi tersebut berfungsi untuk meningkatkan kinerja smartphone dan membersihkan sampah yang menumpuk.

4. Avira Antivirus Security

Avira Antivirus Security bisa menjadi aplikasi selanjutnya yang dapat didownload dengan mudah. Aplikasi ini cukup populer, dikarenakan sudah lama digunakan pada perangkat laptop dan PC. Adapun fungsi dari aplikasi ini untuk melindungi keamanan data dari serangan virus.

Bahkan, virus spyware dan malware dapat diatasi dengan adanya aplikasi ini. Keuntungan yang bisa anda dapatkan jika menggunakan aplikasi ini dapat melacak data yang hilang. Namun, untuk bisa menempati fitur ini anda harus update ke versi berbayar.

5. Avast Antivirus

Mencari aplikasi antivirus Android gratis? Avast Antivirus mungkin bisa menjadi solusinya. Pasalnya aplikasi ini masuk dalam kategori aplikasi antivirus di android terbaik. Pasalnya dengan mendownload aplikasi ini anda bisa mendeteksi virus yang berbahaya dengan mudah.

Baca juga : tips cara mengatasi captcha tidak muncul

Adapun cara kerja dari aplikasi ini akan melakukan scanning. Setelah virus ditemukan akan menghapusnya secara permanen. Bahkan, tersedia juga situ untuk mendeteksi di mana lokasi HP yang hilang atau dicuri. Pasalnya aplikasi ini bisa merekam foto pencurinya.

6. Google Play Protect

Google Play Protect merupakan aplikasi antivirus yang dapat digunakan pada Android. Anda bisa mendownload aplikasi ini pada Google Play Store dan dapat menggunakannya secara gratis. Kelebihan aplikasi ini bisa melindungi HP dari malware berbahaya.

Kelebihan lain dari aplikasi ini mempunyai tampilan yang minimalis tapi menarik, dapat bekerja dengan sistem lingkungan serta tidak akan muncul iklan apapun. Adapun fitur-fitur yang tersedia seperti Chrome Safe Browsing, Find My Device dan lainnya.

7. Web Security Space

Rekomendasi aplikasi antivirus Android selanjutnya yaitu Web Security Space. Menggunakan aplikasi ini itu berarti Anda harus siap membayar setiap tahunnya. Itu berarti aplikasi ini memang berbayar. Memang tidak heran lagi, dikarenakan banyak fitur dan kelebihannya.

Adapun semua fitur yang tersedia pada aplikasi ini sangat berguna untuk menjaga HP dari berbagai virus berbahaya. Bahkan, aplikasi ini akan dengan mudah mengetahui jenis virus yang menyerang HP. Mempunyai ukuran yang ringan, sehingga tidak akan membebani HP.

8. Kaspersky

Aplikasi terakhir yang direkomendasikan yaitu Kaspersky. Aplikasi ini tersedia dalam dua versi yaitu berbayar dan gratis. Pada versi berbayar tersedia berbagai fitur yang lengkap. Sedangkan untuk fitur yang gratis fiturnya terbatas, sehingga tidak bisa optimal kinerjanya.

Baca juga : cara membangun bisnis ala orang jepang

Adapun fitur andalan pada kedua versi ini yaitu dapat mendeteksi virus dengan detail. Bahkan, aplikasi yang dapat digunakan untuk mengunci aplikasi yang ingin terjaga privasinya. Fitur unggulan lainnya dari aplikasi ini yaitu dapat digunakan untuk melacak keberadaan HP.

Penutup

Kurang lebih itulah beberapa aplikasi antivirus Android yang bisa anda gunakan. Tentunya dari beberapa rekomendasi aplikasi tersebut mempunyai kelebihan dan kekurangan masing-masing. Jadi, sebelum download aplikasinya, Anda bisa mempertimbangkan terlebih dahulu.

Nur Alam Hobi bergelut di bidang teknologi, digital marketing dan seo spesialist. CEO di agency digital Surabaya Masdzikry.com, lets work together.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *